Program Semester Kurikulum 2013 Kelas 3 Sekolah Dasar {Tematik}

Program Semester (PROSEM) adalah agenda kegiatan guru untuk proses belajar mengajar dalam waktu 6 bulan atau 1 semester. Program semester ini merupakan pengembangan program dari Program Tahunan (PROTA). Dengan di buat Program Semester, guru akan lebih mudah dalam membuat administrasi perencanaan belajar.
Kelas 3 Sekolah Dasar {Tematik}
Gambar : Program Semester Kurikulum 2013 Kelas 3 Sekolah Dasar {Tematik}
Program Semester (PROSEM) Kurikulum 2013 yang saya buat dan bagikan ini adalah program revisi terbaru tahun 2018 dengan sistem pembelajaran Tematik. Program semester kurikulum 2013 ini memuat tema 1 sampai dengan tema 8 untuk semester 1 dan semester 2.

Program Semester (PROSEM) Kurikulum 2013 Tematik memiliki struktur sebagai berikut:
  1. Identitas Sekolah (Satuan Pendidik, Kelas/ Semester, Tahun Pelajaran)
  2. Tema
  3. Subtema
  4. Pembelajaran (PB)
  5. Alokasi Waktu (AW)
  6. Bulan (Mulai dari Tahun Ajaran Baru)
  7. Program
  8. Realisasi
Dalam Program Semester (PROSEM) Kurikulum 2013 Kelas 3 untuk Sekolah Dasar (SD) ini memuat Tema dan Subtema sebagai berikut:
Program Semester (PROSEM) Kurikulum 2013 Kelas 3 Semester 1 memuat:
  • Tema 1 : Pertumbuhan dan Perkembangbiakan Makhluk Hidup
    • Subtema 1 : Ciri- ciri makhluk hidup
    • Subtema 2 : Pertumbuhan dan Perkembangan Manusia
    • Subtema 3 : Pertumbuhan Hewan
    • Subtema 4 : Pertumbuhan dan Perkembangan Tumbuhan
      • Alokasi waktu Tema 1 pada subtema 1,2,3,4 adalah (120 Jam Pelajaran)
  • Tema 2 : Menyayangi
    • Subtema 1 : Manfaat Tumbuhan Bagi Manusia
    • Subtema 2 : Manfaat Hewan Bagi Manusia
    • Subtema 3 : Menyayangi Tumbuhan
    • Subtema 4 : Menyayangi Hewan
      • Alokasi waktu Tema 2 pada subtema 1,2,3,4 adalah (120 Jam Pelajaran)
  • Tema 3 : Benda di Sekitarku
    • Subtema 1 : Aneka Benda di Sekitarku
    • Subtema 2 : Wujud Benda
    • Subtema 3 : Perubahan Wujud Benda
    • Subtema 4 : Keajaiban Perubahan Wujud di Sekitarku
      • Alokasi waktu Tema 3 pada subtema 1,2,3,4 adalah (120 Jam Pelajaran)
    • Tema 4 : Kewajiban dan Hakku
      • Subtema 1 : Kewajiban dan Hakku di Rumah
      • Subtema 2 : Kewajiban dan Hakku di sekolah
      • Subtema 3 : Kewajiban dan Hakku dalam Bertetangga
      • Subtema 4 : Kewajiban dan Hakku sebagai Warga Negara
        • Alokasi waktu Tema 4 pada subtema 1,2,3,4 adalah (120 Jam Pelajaran)

    Program Semester (PROSEM) Kurikulum 2013 Kelas 3 Semester 2 memuat:
    • Tema 5 : Cuaca
      • Subtema 1 : Keadaan Cuaca
      • Subtema 2 : Perubahan Cuaca
      • Subtema 3 : Pengaruh Perubahan Cuaca Terhadap Kehidupan Manusia
      • Subtema 4 : Cuaca, Musim dan Iklim
        • Alokasi waktu Tema 5 pada subtema 1,2,3,4 adalah (120 Jam Pelajaran)
    • Tema 6 : Energi dan Perubahannya
      • Subtema 1 : Sumber Energi
      • Subtema 2 : Perubahan Energi
      • Subtema 3 : Energi Alternatif
      • Subtema 4 : Penghematan Energi
        • Alokasi waktu Tema 6 pada subtema 1,2,3,4 adalah (120 Jam Pelajaran)
    • Tema 7 : Perkembangan Teknologi
      • Subtema 1 : Perkembangan Teknologi Produksi Pangan
      • Subtema 2 : Perkembangan Teknologi Produksi Pangan
      • Subtema 3 : Perkembangan Teknologi Komunikasi
      • Subtema 4 : Perkembangan Teknologi Transfortasi
        • Alokasi waktu Tema 7 pada subtema 1,2,3,4 adalah (120 Jam Pelajaran)
    • Tema 8 : Praja Muda Karana
      • Subtema 1 : Aku Anggota Pramuka
      • Subtema 2 : Aku Anak Mandiri
      • Subtema 3 : Aku Suka Berpetualang
      • Subtema 4 : Aku Suka Berkarya
        • Alokasi waktu Tema 8 pada subtema 1,2,3,4 adalah (120 Jam Pelajaran)
    Di bawah ini merupakan Preview/ tampilan lokasi penyimpanan google drive Program Semester (PROSEM) Kurikulum 2013 Kelas 3 SD Semester 1:


    Program Semester (PROSEM) K13 Kelas 3 Semester 1 (Download File)


    Di bawah ini merupakan Preview/ tampilan lokasi penyimpanan google drive Program Semester (PROSEM) Kurikulum 2013 Kelas 3 SD Semester 2:


    Program Semester (PROSEM) K13 Kelas 3 Semester 2 (Download File)


    Demikian artikel Program Semester (PROMES) Kurikulum 2013 Kelas 3 Sekolah Dasar (SD) di buat semoga bermanfaat. Terima kasih

    Iklan Atas Artikel

    Iklan Tengah Artikel 1

    Iklan Tengah Artikel 2

    Iklan Bawah Artikel